Cara Menyimpan Ayam Ungkep Agar Rasa dan Gizinya Terjaga, 4 Bulan Tetap Aman Masuk Mulut Kalau Disimpan di Tempat ini

By Ulfa, Sabtu, 11 Februari 2023 | 06:10 WIB
Cara menyimpan ayam ungkep yang baik dan benar agar gizinya terjaga ()

- Bawang merah

- Bawang putih

- Kunyit

- Cabe

- Garam

- Merica

Tips menyimpan ayam ungkep supaya awet berminggu-minggu.

Dari segi nutrisi, ayam termasuk bahan pangan yang kaya protein yang bisa menambah energi.

Sementara, bumbu kuning, menurut Dokter Spesialis Gizi Klinik, dr. Cindiawaty Pudjiadji, MARS, MS, SpG, mengandung antioksidan.

"Ayam ungkep bagus banget memakai bahan khas Indonesia."

"Bumbu-bumbu masak yang mengandung antioksidan yang bagus untuk tubuh," kata Dokter Spesialis Gizi Klinik, dr. Cindiawaty Pudjiadji, MARS, MS, SpG seperti dikutip dari Tribunnews.com.

Baca Juga: Astagfirullah Nyeselnya Seumur Hidup, Ayam Mentah Ternyata Gak Boleh Disimpan di Rak Kulkas Paling Atas! STOP Kalau Gak Mau 1 Keluarga Kena Batunya