Telur Bisa Berjamur, Jika Temukan Tanda-tanda Ini Sebaiknya Jangan Dibeli

By Idam Rosyda, Sabtu, 18 Februari 2023 | 09:25 WIB
ciri-ciri telur berjamur (MrShiraphol/Freepik)

Salah satu cara paling sederhana dan paling dapat diandalkan untuk mengetahui apakah telur telah membusuk adalah dengan mencium baunya.

Telur yang buruk akan mengeluarkan bau busuk ketika seseorang membuka cangkangnya, menurut USDA.

Bau ini akan tetap ada meski seseorang sudah memasak telurnya.

Dalam beberapa kasus, ketika telur sudah sangat tua atau busuk, individu dapat mencium bau busuk sebelum membukanya.

Jadi sebelum diolah Anda bisa menciumnya.

Saat membeli pun Anda bisa mencoba cara ini.

Tenang, jiak ada kotoran pada telur hal ini tidak menjamin telur juga kotor.

Jadi Anda bisa memilihnya.

Semoga informasi ini berguna Sase Lovers!

Baca Juga: Dikasih Tahu Sama Agen Telur, Ternyata Telur Bisa Awet Walau Gak Disimpan Di Kulkas Modal Lakukan Hal Ini Selama 10 Detik