Seumur Hidup Belum Pernah Asam Lambung Tiba-tiba Kambuh, Kebiasaan Pakai Celana ini Jadi Penyebabnya

By Raka, Minggu, 19 Februari 2023 | 09:09 WIB
Pakaian yang dipakai bisa jadi salah satu penyebab asam lambung kambuh (Bustle)

Ketika tidur, naikkan ujung kepala tempat tidur Anda 10 hingga 20 cm, sehingga posisi dada dan kepala Anda berada lebih tinggi dari pinggang.

Hal ini dapat menghentikan asam lambung naik ke tenggorokan Anda.

Konsultasikan dengan dokter apabila Anda merasakan kondisi asam lambung yang naik atau mulas secara terus menerus.

Sebab, dalam beberapa kasus, gejala asam lambung bisa lebih parah apabila tidak segera ditangani.

Baca Juga: Bertahun-tahun Tahan Sakit, Wanita Ini Sembuh dari Sakit Maag Cuma Modal Makan Tahu, Begini Aturannya

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspada Asam Lambung Naik, Hindari 5 Aktivitas Berikut Ini"