3. Menghitung kadar emas
Kemurnian dan kadar emas sangat memengaruhi harga.
Baca Juga: Cara Gadai Emas di Pegadaian Tanpa Surat, Apakah Bisa?
Pastikan dulu berapa kadar emas dan berat emas yang akan dijual.
Biasanya kadar emas 80-90% akan dibanderol dengan harga jual lebih tinggi.
Kemudian, ke mana menjual emas tanpa surat?
- Toko emas
- Pegadaian
- Marketplace /online
- langsung secara perorangan
Harga Emas Diprediksi Bakal Naik
Direktur Center of Economic and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira memprediksi bakal ada booming emas pada 2023.
Hal itu berarti terjadi lonjakan permintaan terhadap komoditas emas sehingga menyebabkan harganya naik tajam.