5 Tips Menggoreng Kerupuk Udang Agar Mekar Sempurna, Hasilnya Renyah Kalau Pakai Trik Ini

By Amelia Pertamasari, Senin, 20 Maret 2023 | 14:10 WIB
Tips menggoreng kerupuk udang agar mekar sempurna dan renyah. (tansfoodcorner)

Terlalu banyak kerupuk dalam sekali masak dapat membuat kerupuk saling bertindih.

Ini dapat membuat kerupuk tidak bisa mengembang atau mekar sempurna.

Khususnya pada kerupuk besar dan tebal seperti kerupuk udang, risiko kerupuk bantat semakin besar.

Caranya, masukkan kerupuk tunggu mulai menekuk. Jika kerupuk mulai menekuk, segera cepat balik dan tekan-tekan.

Angkat dan tiriskan kerupuk ketika sudah cukup garing.

Baca Juga: Jadi Favorit Hampir Semua Orang, Kerupuk Bakal jadi Petaka Besar Kalau Dikonsumsi oleh Orang dengan Dua Kondisi Ini, Anda Salah Satunya?

Artikel ini dikutip dari channel YouTube SajianSedap berjudul Tips Menggoreng Kerupuk Berdasarkan Jenisnya, Rahasia Dapur Yang Harus Kamu Tahu!