SajianSedap.com - 5 ide resep menu takjil serba pastel ini wajib dicontek agar kita tak perlu bingung lagi menghadirkan menu buka puasa.
Pastel juga merupakan menu takjil yang paling dicari saat bulan Ramadhan untuk hidangan saat berbuka.
Agar tidak bingung mau menghadirkan hidangan apa untuk buka puasa nanti, contek saja aneka resep pastel yang hadir dengan rasa manis hingga pedas.
5 Ide Resep Menu Takjil Serba Pastel Untuk Buka Puasa
Resep Pastel Lapis Sosis Jamur

Resep Pastel Lapis Sosis Jamur
Waktu: 45 Menit
Sajian: 20 Porsi
Bahan Kulit Luar:
230 gram tepung terigu protein sedang
1/2 sendok teh gula pasir
1 sendok teh gula pasir
1 sendok teh garam
115 ml air