SajianSedap.com - Air kelapa muda jadi slaah satu air 'ajaib' yang memiliki segudang manfaat.
Bahkan kandungannya hampir sama dngan cairan tubuh.
Dengan meminumnya, tentu saja jika tubuh kekurangan cairan hal ini akan sangat membantu.
Namun bagaimana dengan air kelapa tua?
Biasanya air kelapa tua jarang dimanfaatkan dan dibuang begitu saja.
Hanya daging kelapa tua yang biasa dimanfaatkan untuk pembuatan santan.
Namun apakah air kelapa ini tidak punya manfaat?
Tentu tidak demikian.
Manfaat Air Kelapa Tua
Air kelapa tua rupanya juga memiliki segudang manfaat kesehatan yang tidak bisa dianggap remeh.
Sehingga jangan dibuang begitu.
Lalu apa khasiat air kelapa tua ini?
Baca Juga: Gak Perlu Minum Obat, Wanita Ini Sembuh dari Sakit Maag Cuma dengan Minum Air Kelapa Tiap Buka Puasa