Jijik Kalau Dilihat Orang! Noda Jamur di Talenan Bisa Hilang Seketika Hanya dengan 2 Bahan Alami ini, Beli di Pasar Gak Sampai Rp 5 Ribu!

By Ulfa, Minggu, 21 Mei 2023 | 18:40 WIB
Cara menghilangkan menghilangkan jamur pada talenan dengan mudah (thefrugalgirl.com)

Selanjutnya, bersihkan talenan menggunakan cuka putih selama seminggu sekali serta oleskan cuka pada talenan dengan spons atau handuk kertas, lalu biarkan selama 10 menit sebelum dibilas.

- Oleskan minyak

Talenan kayu tetap jauh lebih bersih dan bebas jamur jika diberi lapisan minyak mineral.

Rendam kain dengan minyak mineral food grade dan gosokkan ke talenan setiap sebulan sekali.

Oleskan minyak dengan banyak dan biarkan meresap ke dalam kayu selama lima hingga enam jam sebelum menyeka kelebihannya dengan handuk bersih.

- Hindari memotong daging

Untuk menjaga kebersihan talenan kayu dan terhindar dari goresan, hindari memotong daging mentah di talenan.

Sebab, air yang berasal dari daging akan meresap ke talenan kayu dan membawa bakteri menyebar ke permukaannya.

Sebagai solusi, gunakan talenan kaca untuk mengiris daging mentah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Membersihkan dan Mencegah Noda Jamur pada Talenan".

Baca Juga: Waduh, Talenan Kayu Ada Hitam-hitamnya, Bersihkan Pakai Lemon Dicampur Bahan Dapur Ini, Jangan Disikat!