5 Ide Resep Semur Telur Enak Untuk Menu Sarapan Anti Repot Besok

By Dwi, Senin, 24 Juli 2023 | 20:00 WIB
5 Ide Resep Semur Telur Enak Dan Praktis yang Untuk Menu Sarapan Spesial Besok (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Mengolah telur untuk jadi menu sarapan jangan hanya didadar atau hanya diceplok, sesekali coba olah dengan 5 ide resep semur telur enak dan praktis ini.

Keluarga pun pasti senang banget kalau kita hadirkan aneka menu simple serba telur yang enak banget ini.

Begitu sudah mencicipi menu praktis serba telur ini, pastinya tak bakal cukup makan satu kali saja.

5 Ide Resep Semur Telur Enak Untuk Sarapan

Resep Telur Dadar Sayur Bumbu Semur

Resep Telur Dadar Sayur Bumbu Semur

Waktu: 20 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:

3 butir telur

1 buah wortel dipotong dadu kecil, direbus

1 ikat bayam direbus, diiris

1/8 sendok teh garam

Baca Juga: Cukup Tambah Setengah Sendok Teh Bahan Dapur ini saat Rebus Telur, Pasti Syok Berat Lihat Hasilnya Pas Diangkat dari Panci

1/4 sendok teh gula pasir

1/8 sendok teh merica bubuk

3 sendok makan kecap manis

150 ml air

1/4 sendok teh biji pala bubuk

Baca Selengkapnya >>

Resep Semur Telur Bersantan

Resep Semur Telur Bersantan

Waktu: 45 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:

6 butir telur ayam, rebus, kupas, goreng

3 siung bawang putih, iris halus

Baca Juga: Resep Dadar Gulung Telur Sayur Enak Dan Simple Ini Mantap Untuk Menu Sarapan Nanti

7 butir bawang merah, iris halus

2 cm jahe, dimemarkan

3 cm kayumanis

3 butir cengkeh

2 buah tomat, potong-potong

4 sendok makan kecap manis

3/4 sendok teh garam

Baca Selengkapnya >>

Resep Semur Telur Bumbu Iris

Resep Semur Telur Bumbu Iris

Waktu: 45 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:

Baca Juga: Katanya Obat Kuat Paling Manjur, Satu Butir Telur Bebek Bisa Membuat Tubuh Jadi Seperti ini, Nyesel Baru Tahu Sekarang

6 butir telur ayam, rebus, kupas, goreng

8 butir bawang merah, iris halus

2 cm jahe, memarkan

3 cm kayu manis

3 butir cengkeh

1 buah tomat, potong-potong

4 sendok makan kecap manis

1 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

Baca Selengkapnya >>

Resep Semur Telur Isi

Resep Semur Telur Isi

Waktu: 45 Menit

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Telur Asin Enak Ini Bikin Sarapan Dengan Nasi Jadi Terasa Lebih Asik

Sajian: 8 Porsi

Bahan:

8 butir telur ayam, rebus, potong 2 bagian

50 gram ayam giling

25 gram udang giling

15 gram putih telur

3/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1/4 sendok teh pala bubuk

1/8 sendok teh gula pasir

1/2 sendok teh maizena

Baca Juga: Ternyata Bukan Terigu, Rahasia Telur Dadar Warteg Bisa Renyah dan Berenda Wajib Ditambah 1 Bahan ini, Antigagal!

Baca Selengkapnya >>

Resep Semur Telur Goreng Bersantan

Resep Semur Telur Goreng Bersantan

Waktu: 30 Menit

Sajian: 10 Porsi

Bahan:

10 butir telur

5 butir bawang merah, iris halus

1 cm kayu manis

1 buah tomat, potong-potong

65 ml kecap manis

1 sendok teh pala bubuk

1 sendok teh garam

Baca Juga: Ternyata Bukan Tepung, Rahasia Telur Dadar Bisa Tebal Cukup Ditambahkan 1 Bahan ini, Jadi Irit Telur!

1/4 sendok teh gula pasir

500 ml santan, dari 1/4 btr kelapa

2 sendok makan minyak, untuk menumis

Baca Selengkapnya >>