Resep Ayam Bumbu Tiram Enak, Menu Bekal yang Bakal Bikin Si Kecil Tersenyum Lebar

By Dwi, Jumat, 18 Agustus 2023 | 07:00 WIB
Resep Ayam Bumbu Tiram Enak Dan Simple Ini Bikin Si Kecil Jadi Tak Sabar Untuk Menghabiskan Menu Bekalnya (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Si kecil tak lagi malas menyantap menu bekal yang kita bawakan kalau Resep Ayam Bumbu Tiram ini sebagai menu utamanya.

Punya rasa yang begitu sedap, menu simple ini pasti bisa habis tak bersisa.

Cukup ikuti 3 langkah simple ini, menu sederhana berikut ini sudah bisa kita hadirkan untuk menu bekal si kecil ataupun bekal sarapan keluarga.

Waktu: 30 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

Cara Membuat Ayam Bumbu Tiram:

  1. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 10 menit.
  2. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum. Masukkan cabai kering. Aduk rata.
  3. Tambahkan ayam. Aduk sampai berubah warna. Masukkan saus tiram, kecap manis, kecap ikan, garam, merica, dan gula. Aduk rata. Tuangkan air. Aduk sampai meresap. Masukkan daun bawang. Aduk rata.

Baca Juga: Jangan Cuma Dilihat, Pilih Resep Fettuccini Ayam Teriyaki Enak Ini Untuk Menu Bekal Si Kecil

 Baca Juga: Resep Kailan Ayam Wijen Ini Membuktikan Menu Sehat Bisa Punya Rasa yang Enak!