Waduh! Jangan Berani Lagi Simpan Minyak Goreng di Tempat ini, Satu Rumah Bisa Kena Batunya Kalau Masih Nekat

By Ulfa, Minggu, 10 September 2023 | 15:40 WIB
Jangan lagi simpan minyak goreng di tempat ini, ingat-ingat! (Adobe stock)

Namun tahukah kamu kalau minyak goreng sebenarnya tidak boleh disimpan dalam gelas kaleng?

Kenapa?

Diketahui bahwa minyak goreng memang terkenal jadi bahan yang mudah rusak, misalmya adalah munculnya bau tengik.

Bau ini membuat minyak tak bisa lagi digunakan karena bisa merusak cita rasa makanan.

Nah, ternyata salah satu penyebab minyak berbau tengik adalah tempat penyimpanannya, lo.

Jangan simpan minyak di bahan logam atau kaleng

Minyak goreng sebaiknya jangan bersentuhan dengan bahan logam atau kaleng.

Logam kaleng akan bereaksi dengan minyak goreng dan mempercepat tengik.

Lakukan cara ini agar minyak goreng jadi irit

Rugibanget kan kalau baru dipakai sebentar, minyak sudah tengik dan tak bisa dipakai lagi?

Bisa-bisa uang bulanan jadi boroskarena harus beli minyak baru.

Nah, selain itu, berikut ini beberapa cara supaya minyak goreng tidak tengik.

Baca Juga: Nyesel yang Sering Buang, Padahal Minyak Goreng Bekas Bisa Dipakai Lagi Kalau Ditambah Serai, ini Caranya