5 Resep Masakan Super Simpel dengan Saus Padang yang Pasti Enak & Bakal Tingkatkan Nafsu Makan

By Dwi, Senin, 18 September 2023 | 18:00 WIB
5 Resep Masakan Serba Saus Padang Super Enak Ini Bikin Nafsu Makan Bisa Meningkat Drastis (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - 5 resep masakan dengan saus Padang yang super enak ini wajib banget dicontek untuk jadi ide menu makan siang nanti.

Hadir dengan rasa yang sedap maksimal, menu simple dengan siraman saus Padang ini bisa meningkatkan nafsu makan.

Nah, kalau ingin menghadirkan menu super enak dengan sentuhan rasa khas Indonesia, hadirkan saja menu sederhana dengan siraman saus Padang berikut ini.

5 Resep Masakan Dengan Saus Padang Lezat

Resep Cumi Saus Padang

Resep Cumi Saus Padang

Waktu: 45 Menit

Sajian: 8 Porsi

Bahan:

1.000 gram cumi, bersihkan, potong bulat tebal 2 cm

3 cm jahe, memarkan

1 1/2 sendok makan saus tiram

2 sendok makan saus sambal

3 sendok makan saus tomat

Baca Juga: Saking Enaknya, Pasti Sulit Menolak Cita Rasa Sedap dari Resep Nasi Goreng Udang Brokoli yang Simpel Ini

1/2 sendok teh merica bubuk

1/4 sendok teh gula pasir

250 ml air

2 sendok makan minyak goreng untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Sosis Daging Saus Padang

Resep Sosis Daging Saus Padang

Waktu: 30 Menit

Sajian: 12 Buah

Bahan Sosis:

300 gram daging giling

1 butir telur

1/2 buah bawang bombay, dicincang halus

Baca Juga: Si Kecil Pasti Loncat Gembira Kalau Bekalnya Hari Ini Resep Nasi Goreng Cumi dan Ebi yang Enak Pakai Banget!

1 sendok teh kecap inggris

3/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1 sendok makan tepung sagu

1 sendok makan tepung terigu

Bahan Tumisan:

1 buah bawang bombay, dipotong panjang

3 siung bawang putih, dicincang kasar

Baca Selengkapnya >>

Resep Cumi Goreng Tepung Saus Padang

Resep Cumi Goreng Tepung Saus Padang

Waktu: 30 Menit

Sajian: 2 Porsi

Baca Juga: Resep Kerang Tahu Masak Saus Tiram Simple Ala Restoran yang Menggiurkan!

Bahan:

350 gram cumi, dibersihkan, dipotong bulat

1 sendok makan air jeruk nipis

700 ml minyak untuk menggoreng

Bahan Pencelup (aduk rata):

75 gram tepung terigu

150 ml air es

1/2 sendok teh garam

Baca Selengkapnya >>

Resep Ikan Saus Padang

Resep Ikan Saus Padang

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Baca Juga: Resep Seblak Sosis Goreng, Camilan Kaki Lima Asli Bandung yang Tak Pernah Sepi Penggemar

Bahan:

2 ekor gurame, kerat-kerat

1 sendok teh air jeruk nipis

1 sendok teh garam

100 gram tepung beras

Bahan Saus:

2 cm jahe, memarkan

1 sendok makan saus sambal

1 sendok makan saus tomat

1 sendok makan saus tiram

Baca Selengkapnya >>

Baca Juga: Resep Tumis Cumi Bumbu Honje, Menu Makan Malam Favorit Keluarga Sepanjang Masa

Resep Kerang Saus Padang

Resep Kerang Saus Padang

Waktu: 45 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

1.000 gram kerang hijau dicuci bersih dan disikat cangkangnya

2 lembar daun salam

1.000 ml air untuk merebus

Bahan Saus:

1 buah bawang bombay, diiris panjang

2 buah cabai merah besar, dipotong bulat

1 sendok makan saus tiram

4 sendok makan saus tomat

Baca Juga: Resep Tempe Bacem, Kuliner Asli Indonesia yang Lezat Ini Tak Pernah Lekang Oleh Waktu

2 sendok makan saus sambal

Baca Selengkapnya >>