Dispill Dokter, Cara Membersihkan Lidah yang Kotor Ternyata Cuma Pakai Sendok, Begini Caranya

By Ulfa, Kamis, 28 September 2023 | 11:25 WIB
Cara membersihkan lidah dengan sendok, simak deh (medpagetoday.com)

2. Minum air putih dingin

Minum air putih dingin juga merupakan tindakan pertama yang harus Anda lakukan untuk menetralkan panas.

Air putih sekaligus berfungsi untuk menghilangkan kelembapan yang disebabkan setelah makan dan minum minuman panas.

3. Berkumur air garam

Menurut The U.S. National Library of Medicine, berkumur dengan garam dapat mengurangi rasa sakit.

Air garam direkomendasikan karena ini merupakan cara termudah yang dapat dilakukan.

Siapkan satu gelas air dingin, tambahkan satu sendok teh garam, lalu campurkan. Kumurlah kira-kira selama 30 detik.

Air garam juga dapat menghilangkan lecet-lecet pada lidah.

4. Menghindari beberapa makanan

Selama proses penyembuhan ada beberapa makanan yang sebaiknya dihindari, seperti makanan pedas.

Makanan pedas dapat menyebabkan peradangan pada lidah yang lecet dan menyebabkan rasa sakit yang semakin parah.

Kandungan capsaicin pada makanan pedas dan membuat iritasi kulit yang terluka.

Hindari juga minum teh panas, ya!

5. Madu dan susu

Madu dan susu juga bisa meringankan sensasi terbakar pada lidah.

Selain itu, madu juga berfungsi untuk meningkatkan sirkulasi darah di mulut sehingga dapat menyembuhkan lidah panas.

Artikel ini telah tayang di Tribunhealth.com dengan judul Gunakan Sendok untuk Bersihkan Lidah yang Kotor, Ini Tips yang Bisa Diikuti dari drg. Anastasia.

Baca Juga: Kasih Tahu Mertua Sekarang, 5 Tanaman Hias Ini Bisa Hasilkan Oksigen Banyak Loh, Bisa Bikin Rumah Jadi Sejuk Tanpa AC