Aneh Lihat Ibu Oles-oles Lemon ke Alpukat, Setelah Tahu Efeknya Langsung Ucap Syukur, Kenapa?

By Ulfa, Minggu, 1 Oktober 2023 | 12:40 WIB
Manfaat Makan Buah Alpukat Tiap Kali Buka Puasa (cnn.com)

SajianSedap.com - Alpukat merupakan buah yang cocok dengan berbagai makanan, baik manis atau asin.

Alpukat sangat segar dan creamy kalau dijadikan jus, dan juga bisa sangat cocok untuk dihidangkan bersama makanan diet.

Buah satu ini juga sering digunakan untuk tambahan dalam salad.

Nah, terkadang saat mengonsumsi alpukat kita hanya makan setengah saja.

Lantas, sisa alpukat yang disimpan ini biasanya bakal berubah warna menjadi coklat, nih!

Buah alpukat yang berubah warna tentu jadi gak menarik saat disajikan ya.

Tapi tenang, agar tak berubah warna, berikut ini ada cara agar alpukat tidak mudah busuk.

Salah satunya cuma pakai lemon.

Simak berikut ini.

Trik Membuat Alpukat Agar Gak Berubah Warna

Dilansir dari TasteofHome.com ada beberapa trik yang bisa dicoba agar alpukat gak berubah warna.

1. Bungkus alpukat

Cara ini bisa Anda lakukan kalau alpukat sudah Anda belah.

Baca Juga: Cara Cepat Mematangkan Alpukat Cuma Pakai Tisu dan Tusuk Gigi, Matangnya Merata dan Tanpa Busuk!