5 Kuliner Malam yang Wajib Dikungjungi Di Bandung, yang Harganya Ramah Di Kantong!

By Dwi, Sabtu, 14 Oktober 2023 | 13:40 WIB
5 Kuliner Malam Di Bandung yang Terkenal Dan Murah yang Wajib Dikunjungi (Sajian Sedap)

Buka dari pukul 18.00-03.00 WIB.

Ada satu bungkus bacang dengan beras yang dimasak hingga padat bercampur dengan isian daging sapi.

Ada pelengkap dalam hidangan bacang yang satu ini yaitu potongan daging lemak sapi dan sambal merah di atasnya.

Harga per bungkus bacang ditawarkan sekitar Rp 10.000.

Ketika keliling kota Bandung pada saat malam hari, jangan lupa berkunjung ke tempat makan ini ya.

5. Sudirman Street Day and Night Market

Siapa sih yang tak kenal dengan tempat makan hits di Bandung ini?

Sudirman Street Day and Night Market berlokasi di Jalan Jendral Sudirman Nomor 107, Karanganyar, Kecamatan Astanaanyar.

Baca Juga: Resep Seblak Sosis Goreng, Camilan Kaki Lima Asli Bandung yang Tak Pernah Sepi Penggemar

 Baca Juga: Perbedaan Serabi Solo dan Surabi Bandung, Kuliner Tradisional Bercita Rasa Legit

Sudirman Street Day and Night Market buka setiap hari mulai pukul 10.00 sampai 22.00 dan Sabtu pukul 11.00 hingga 23.30 WIB.

Sudirman Street Day and Night Market mempunyai pilihan menu beragam dari berbagai kedai makanan, mulai dari ayam geprek, nasi goreng, seafood, makanan korea, dan bakso.

Cocok dijadikan lokasi makan malam bersama keluarga besar.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "35 Kuliner Malam di Bandung, Ada yang Legendaris"