3. Isi, panaskan margarin. Tumis bawang bombay sampai harum. Tambahkan tepung terigu. Aduk sampai bergumpal.
4. Tuang kaldu sedikit-sedikit sambil diaduk sampai licin.
5. Tambahkan ayam, wortel, buncis, garam, pala bubuk, dan gula pasir. Aduk rata. Masukkan seledri. Aduk rata.
6. Ambil selembar kulit dadar. Beri tumisan isi. Lipat sisi kiri dan kanannya. Gulung.
7. Gulingkan di atas tepung panir. Celupkan ke dalam telur. Gulingkan kembali di atas tepung panir.
8. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai kekuningan.
Baca Juga: Wajib Tahu! Begini Cara Ampuh Membuat Resep Risoles Ayam Keju, Camilan Lezat yang Selalu Digemari
Baca Juga: Srikandi untuk Negeri, Menik Ferdiansyah Inovasikan Risoles Bakar Unik