Malam-malam Parut Jahe Lalu Tempelkan ke Kaki Sebelum Tidur, Obat dari Warung ini Jadi Gak Pernah Terpakai Lagi

By Ulfa, Minggu, 22 Oktober 2023 | 19:40 WIB
Ini jadinya kalau kita oleskan parutan jahe di kaki sebelum tidur (Kolase thekitchn.com dan Kompas.com)

Diamkan semalaman dan pagi harinya Anda akan mendapati nyeri otot kaki langsung sembuh.

Jahe untuk Hilangkan Uban

Hanya bermodalkan susu jahe, kamu bisa merasakan khasiat rambut beruban hilang secara permanen.

Mengutip dari Simpe Side, berikut ini bahan-bahan yang Anda harus siapkan terlebih dulu.

- 1 ruas jahe

- susu

Caranya mudah.

1. Mula-mula, cuci bersih jahe dan parut halus.

2. Kemudian masukkan parutan jahe ke dalam satu gelas susu dan aduk hingga merata.

3. Setelah itu, aplikasikan ke rambut, terutama kulit kepala.

4. Diamkan selama 10 menit lalu bilas menggunakan air bersih dan sampo.

5. Gunakan rutin seminggu sekali dan Anda akan rasakan manfaatnya sesegera mungkin. 

Baca Juga: Selain Sikat Gigi, 8 Bahan dari Dapur Ini Bisa Mengatasi Bau Mulut, Salah Satunya Ternyata Pisang