Setelah Beli Pisang, Coba Bungkus Ujung Bonggolnya dengan Plastik, Seisi Rumah Pasti Heran Jadi Jarang ke Pasar Lagi

By Amelia Pertamasari, Selasa, 24 Oktober 2023 | 18:40 WIB
Manfaat membungkus ujung tangkai pisang dengan plastik. (Kitchen Mason)

SajianSedap.com - Pisang adalah salah satu buah yang disukai oleh banyak orang dan kalangan.

Rasanya yang manis dengan tesktur lembut cocok dikonsumsi oleh siapa saja.

Buah satu ini tak hanya nikmat, namun juga kaya gizi yang menyehatkan untuk tubuh secara keseluruhan.

Selain itu, banyak pejuan diet mengonsumsi pisang untuk asupan mereka karena mengenyangkan.

Sehingga banyak orang menjadikan buah pisang sebagai stok makanan di rumah.

Biasanya mereka membeli dalam jumlah 1 sisir atau lebih untuk dijadikan makanan selama beberapa hari.

Nah, setelah membeli apakah Anda biasanya langsung menaruh di meja makan?

Jika iya, coba ikuti trik dengan membungkus ujung tangkai pisang yang Anda beli dengan sisir.

Manfaatnya bisa memperpanjang umur pisang agar tak cepat membusuk.

Simak berikut selengakpnya penjelasannya agar pisang yang Anda simpan bisa tahan lama.

Cara Menyimpan Pisang agar Segar Tahan Lama

Dirangkum dari berbagai sumber, ini beberapa cara menyimpan pisang agar segar tahan lama yang bisa Anda lakukan:

Baca Juga: Cara Menyimpan Ayam Ungkep agar Tidak Gampang Basi, Tahan Berminggu-minggu Tanpa Bau dan Berair Pakai Trik ini