Jarang Ada yang Tahu, Makanan Murah Meriah ini Ternyata Bisa Mengatasi Penyakit yang Ditakuti Orang Se-Indonesia, Kok Bisa?

By Ersi PW, Rabu, 22 November 2023 | 16:35 WIB
Manfaat oncom (Sajian Sedap)

Namun, secara umum berikut zat gizi yang bisa Anda temukan dalam 100 gram oncom (kira-kira sebesar satu balok sedang).

Nah, selain harganya yang murah, oncom juga memiliki kandungan dan manfaat yang baik bagi kesehatan.

Oncom dipercayai megandung serat, protein, karbihidrat dan lemak.

Nutrisi tersebut dapat menjadi sumber energi bagi tubuh, mencegah penyumbatan darah, mencegah perut kembung dan beberapa manfaat lainnya.

Sase Lovers mau mengolah oncom jadi masakan?

Bikin pepes oncom aja yuk, hari ini.

Berikut resepnya bisa Anda ikuti di rumah, ya. 

Resep Pepes Oncom

Untuk 4 porsi

Bahan:

150 gr oncom, bakar, potong kotak kecil1 btg daun bawang, iris2 btg daun kemangi, petiki1 bh cabai merah besar, iris serong1 bh cabai hijau besar, iris serong7 bh cabai rawit merah1 lbr daun salam, potong-potong1 sdt garam1 sdt gula merah4 lbr daun pisang untuk membungkus

Bumbu halus:

1/2 sdt terasi, bakar3 btr bawang merah2 siung bawang putih1/2 cm jahe

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Kencur Oncom, Ide Menu Sarapan Praktis Dengan Rasa yang Tak Biasa

Cara membuat:

1. Campur oncom, daun bawang, daun kemangi, cabai merah, cabai hijau, garam, gula merah dan bumbu halus. Aduk sampai rata.2. Ambil selembar daun pisang. Letakkan sepotong daun salam dan satu buah cabai rawit merah. Sendokkan campuran oncom.3. Bungkus pepes. Semat dengan lidi.4. Bakar sampai harum.

Sangat mudah untuk direcook di rumah, kan?

Selamat mencoba!

Baca Juga: Tak Harus Mewah, Resep Oncom Goreng Kemangi Enak Dan Sederhana Ini Juga Menarik Untuk Disantap