Bisa Awet 2 Bulan! Ikuti Cara Ini Kalau Mau Cream Cheese Tahan Lama, Ibu-ibu Wajib Tahu

By Ersi PW, Minggu, 3 Desember 2023 | 14:40 WIB
Tips menyimpan cream cheese. (Kompascom)

Cream cheese yang telah dicairkan di lemari pendingin masih tetap bisa tahan 3 sampai 4 hari bila kembali disimpan dalam lemari pendingin.

Sedangkan cream cheese yang dicairkan di microwafe atau air dingin harus segera digunakan

Simpan cream chesse di dalam wadah tertutup rapat dan letakkan di kulkas bawah.

Jauhkan cream chesse dari sinar matahri langsung maupun terkena suhu panas, ya.

Segera gunakan cream chesse yang sudah dibuka sebelum berjamur

Kocok cream chesse bersama buttercream atau whipped cream sebelum digunakan sebagai filling atau toping agar rasanya tidak terlalu asam.

Campur cream chesse bersama selai atau buah untuk menyamarkan aromanya.

Cukup mudah dilakukan, ya bun?

Selamat mencoba di rumah!

 Baca Juga: Resep Tape Keju Cotton Cake Sederhana, Kreasi Tape Singkong yang Lezatnya Sulit Ditolak