6 Jenis Mangga yang Cocok Buat Segala Olahan, Tak Perlu Lagi Pusing Kalau Mau Bikin Puding

By Ersi PW, Sabtu, 9 Desember 2023 | 13:40 WIB
Puding mangga. (SajianSedap)

Mangga manalagi

Mangga dengan kulit luar berwarna hijau dangan bintik samar di sekelilingnya ini cukup disukai.

Daging buahnya berwarna putih, dengan bintik kuning cerah yang menandakan buahnya sudah cukup matang.

Saat matang sekali, daging buahnya akan berwarna kekuningan.

Rasanya manis dan teksturnya agar renyah.

Mangga jenis ini sangat cocok disajikan sebagai bahan rujak atau manisan.

Sase Lovers lebih suka mangga apa?

 Baca Juga: Bak Dapat Durian Runtuh, Mimpi Makan Buah Mangga Ternyata Punya Arti yang Bikin Seisi Rumah Bisa Merubah Nasib