Tips Menggunakan Gula Stevia untuk Makanan dan Minuman, Begini Caranya Agar Tidak Terlalu Manis

By Amelia Pertamasari, Sabtu, 30 Desember 2023 | 17:10 WIB
Rasio pakai gula stevia. (mescioglu)

Stevia berasal dari tanaman yang kaya manfaat dan disukai oleh orang-orang yang lebih suka makan makanan yang alami.

Karena rasanya sangat manis, konsumsi stevia sebaiknya tidak terlalu banyak.

Karena alasan itu pula Stevia sering dicampur dengan erythritol atau dekstrosa (yang merupakan gula dari jagung).

Stevia yang dibeli di toko mungkin sudah dicampur dengan Reb-A atau erythritol, alkohol gula, yang dapat memiliki efek gastrointestinal.

Maka dari itu Stevia bisa menyebabkan masalah pencernaan pada beberapa orang.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Stevia Bahan Pengganti Gula Nol Kalori, Simak Rasio Pakainya

Baca Juga: Cara Menggunakan Santan Kara, Begini Cara Menakarnya Supaya Tidak Kekentalan