Cara Mudah Menghilangkan Bau Tanah pada Ikan Bandeng, Lumuri dengan Bumbu Dapur Ini

By Amelia Pertamasari, Kamis, 11 Januari 2024 | 18:10 WIB
Cara menghilangkan bau tanah pada ikan bandeng. (Iwak Koe - Rajanya Bandeng)

SajianSedap.com - Ikan bandeng adalah salah satu ikan yang disukai sebagai makanan.

Ini karena rasanya gurih, memiliki rasa daging netral (tidak asin seperti ikan laut), dan tidak mudah hancur jika dimasak.

Selain itu, ikan bandeng juga memiliki harga yang terjangkau.

Ikan bandeng dapat diolah dengan berbagai cara seperti digoreng, dibakar, dikukus, dipindang, atau diasap.

Olahan ikan bandeng ini cocok untuk disajikan sebagai hidangan lauk sehari-hari.

Namun seperti jenis ikan air tawar lainnya, ikan bandeng memiliki bau lumpur dan tanah.

Bau ini harus dibersihkan saat persiapan ikan agar masakan jadi enak.

Tapi tahukah Anda bagaimana caranya?

Jika belum coba simak  caranya berikut ini untuk Anda coba di rumah.

Cara Masak Ikan Bandeng Agar Tidak Bau Tanah

Sebelum mengolah ikan bandeng, baca dulu tips mudah berikut ini.

Dijamin hasil olahan ikan bandeng Anda bisa terasa lebih nikmat karena bebas bau tanah atau lumpur.

Baca Juga: Cara Ampuh Menghilangkan Bau Tanah Pada Ikan Lele, Ternyata Harus Buang Bagian ini Sebelum Dimasak