Tak Cuma Bisa Mengatasi Gatal, Coba Pakai Minyak Kayu Putih untuk Mengepel Lantai, Rasakan Perbedaannya

By Dwi, Jumat, 19 Januari 2024 | 08:10 WIB
Manfaat Minyak Kayu Putih Untuk Kebersihan Rumah (Freepik)

Tapi tidak hanya itu saja, berikut manfaat kayu putih yang bisa kita andalkan untuk kebersihan rumah.

1. Membersihkan Lantai

Selain dengan menggunakan cairan pembersih lantai, kita juga bisa menggunakan minyak kayu putih untuk membersihkan lantai dari noda.

Jika lantai banyak noda karena baru saja banjir atau memang lama tidak dibersihkan, kita bisa menggunakan minyak kayu putih untuk membersihkannya.

Bagaimana caranya?

Melansir dari Homes to Love, berikut tahapan untuk membersihkan lantai pakai minyak kayu putih:

- Siapkan ember, air hangat, dan minyak kayu putih

- Tuangkan air hangat ke dalam ember, lalu tuangkan minyak kayu putih secukupnya

- Celupkan lap bekas, lalu bersihkan bagian lantai yang bernoda tadi sampai bersih

Jika memang belum juga bersih, lakukan cara tadi sampai bersih.

Tak hanya membersihkan, lantai juga jadi lebih wangi.

Baca Juga: Disuruh Orang Tua Mengolesi Rambut Dengan Daun Ini, Hasilnya Bisa Bikin Kagum!

2. Membersihkan Kompor

Seberapa sering kamu membersihkan kompor di rumah?