Daftar 4 Obat Pilek Alami yang Bisa Dibuat dari Bahan Dapur, Mudah Cara Mengolahnya

By Amelia Pertamasari, Rabu, 7 Februari 2024 | 14:20 WIB
Obat pilek alami dari bahan di dapur. (Popular Science)

Menyesap teh bunga ini juga boleh jadi menawarkan manfaat serupa.

4. Air garam

Walau terlihat sederhana, air garam untuk berkumur juga memiliki potensi sebagai obat alami untuk pilek.

Berkumur dengan air garam dilaporkan menurunkan risiko keparahan gejala pilek sekaligus mencegah infeksi saluran pernapasan atas.

Obat pilek alami ini juga berpotensi untuk meredakan nyeri tenggorokan dan hidung tersumbat.

Anda bisa melarutkan satu sendok teh garam dapur ke segelas air. Kemudian, berkumurlah dengan obat pilek alami ini untuk kemudian dikeluarkan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Obat Pilek Alami dari Bahan yang Ada di Dapur

Baca Juga: Selalu Bersin dan Pilek Tiap Kali Bangun Tidur? Waspada Penyebabnya Karena Kesalahan pada AC dan Kasur Ini, Coba Cek Kamar Anda!