Jangan Sampai Tertukar, Berikut Jenis-jenis Loyang Beserta Fungsinya

By Ersi PW, Sabtu, 24 Februari 2024 | 10:35 WIB
Jenis loyang dan fungsinya (Kompascom)

Baca Juga: Bukan Terigu, Gunakan Benda Ini Di Atas Loyang Agar Kue Kering Lebaran Hasilnya Tetap Cantik

Loaf pan

Loyang yang berbentuk persegi panjang yang biasa digunakan untuk membuat kue berbentuk batang seperti roti, cake, atau banana bread.

Loyang ini juga memiliki permukaan yang licin dan anti lengket, sehingga memudahkan saat mengeluarkan kue dari loyang.

Dapat digunakan untuk membuat kue labu, kue wortel, atau kue zucchini.

Muffin pan

Loyang yang berbentuk seperti cetakan yang terdiri dari beberapa lubang.

Loyang ini biasa digunakan untuk membuat kue muffin, cupcake, atau pudding.

Ketinggian dari loyang ini memiliki tinggi sekitar 3 cm yang dapat menampung adonan kue yang cukup banyak.

Loyang ini juga memiliki permukaan yang licin dan anti lengket, sehingga memudahkan saat mengeluarkan kue dari loyang.

Muffin pan dapat digunakan untuk membuat kue telur, kue keju, atau kue kacang.

Sase Lovers sudah punya yang mana di rumah?

Jangan sampai tertukar lagi, ya.

Selamat berburu loyang!

 Baca Juga: Trik Jitu Supaya Loyang Berkarat Jadi Kembali Kinclong, Cukup Gunakan 2 Bahan ini