Sepele Tapi Makan Sop Ayam Ternyata BIsa Bantu Sembuhkan Penyakit Ini

By Idam Rosyda, Kamis, 22 Februari 2024 | 11:28 WIB
manfaat mengonsumsi sop ayam (freepik)

Ini membantu memenuhi kebutuhan cairan tubuh saat sakit.

Jika kita malas minum air putih, makan sup ayam bisa mencegah dehidrasi.

3. Membuat Hati Bahagia

Sup ayam yang mengandung kaldu dan berbagai jenis sayuran sehat mengandung asam amino tryptophan.

Asam amino ini meningkatkan produksi serotonin dalam tubuh.

Serotonin membantu kita merasa lebih sehat dan emosi lebih stabil, serta mengurangi risiko stres dan depresi.

4. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Sup ayam mengandung protein yang tinggi, yang membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Selain itu, sup ayam juga mengandung mineral dan vitamin yang baik untuk kesehatan usus.

5. Sumber Antioksidan

Sup ayam biasanya mengandung bahan tambahan seperti seledri, wortel, dan bawang merah.

Ketiga bahan ini mengandung vitamin C dan vitamin K yang tinggi.

Antioksidan ini membantu melawan virus dan mempercepat pemulihan tubuh.

Jadi, manfaat sup ayam tidak hanya saat sakit, tetapi juga untuk menjaga kesehatan secara umum.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Cat Rambut di Kulit Tangan, Mudah Cuma Pakai Bahan Dapur Ini Saja