Sederet Manfaat Rutin Minum Teh Hijau Dicampur Lemon, Nyesel Kalau Gak Coba

By Amelia Pertamasari, Rabu, 28 Februari 2024 | 18:07 WIB
Manfaat teh hijau dicampur lemon. (The Spruce Eats)

Penelitian lain menemukan bahwa mengonsumsi teh hijau secara rutin dapat meningkatkan metabolisme protein tertentu yang terlibat dalam perkembangan penyakit alzheimer.

5. Dapat meningkatkan kekebalan tubuh

Lemon adalah sumber vitamin C yang sangat baik, mikronutrien yang larut dalam air dengan sifat antioksidan yang kuat.

Vitamin C memainkan peran sentral dalam sistem kekebalan tubuh dengan mengurangi peradangan dan meningkatkan fungsi sel-sel kekebalan tubuh.

Selain itu, peningkatan asupan vitamin C dapat membantu mengobati dan mencegah berbagai jenis infeksi pernapasan dan sistemik.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 5 Manfaat Minum Teh Hijau yang Dicampur Lemon, Apa Saja?

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Ada 3 Manfaat Rahasia Minum Santan untuk Kesehatan