SajianSedap.com - Semua orang pasti ingin terasa awet muda.
Kebanyakan pasti akan melakukan perawatan di salon kecantikan.
Padahal ada cara mudah untuk membuat wajah selalu terasa muda walau di usia senja.
Bahkan trik ini sudah jadi rahasia orang Jepang bisa terlihat tak berubah walau sudah kepala 9.
Rahasianya cukup minum air ini saja.
Manfaat Minum Teh Hijau untuk Tubuh
Dilansir dari Healthline, berikut adalah khasiat teh hijau yang telah terbukti secara ilmiah:
1. Teh hijau meningkatkan pembakaran lemak
Menurut penelitian, teh hiju dapat meningkatkan pembaara lemak dan meningkatkan pembakaran lemak dan meningkatkan laju metabolisme.
Dalam sebuah penelitian yang melibatkan 10 pria sehat, konsumsi ekstrak teh hijau mampu meningkatkan pembakaran kalori hingga 4 persen.
2. Membantu perbaikan kulit wajah
Dilansir dari Kompas, Kandungan kafein teh hijua dapat membantu kita tetap terjaga dan senyawa antioksidannya mampu mengurangi peradangan kulit.
"Penambahan teh hijau ke dalam rutinitas pagi adalah cara yang bagus untuk memperkaya kulit dengan antioksidan," kata seorang ahli dermatologi dan pendiri skincare AmberNoon, Dr Erum N. Ilyas, MD, MBE, FAAD.
Kandungan tersebut dapat membantu mengurangi peradangan dan membantu proses perbaikan alami kulit.
Baca Juga: 4 Rahasia Membuat Pepes Ikan Agar Aromanya Nendang, Jangan Lupa Tambahkan 1 Bahan Ini!