SajianSedap.com - Sase lovers termasuk pecinta kue kering?
Pastinya ada beragam kue kering yang jadi favorit sesuai selera.
Salah satu yang begitu laris dipesan adalah kue sagu.
Kue ini termasuk kue kering yang cukup mudah dibuat.
Meski terlihat mudah, ada beberapa masalah yang sering dialami pemula dalam membuatnya.
Seperti mengeluarkan adonan sagu keju dari spuit agar hasilnya tetap cantik.
Kue yang satu ini sangat unggul dengan sensasi meleleh saat masuk ke mulut.
Rasa manis dan sagunya memang jadi idaman banyak orang, deh.
Kue kering yang satu ini pasti ludes dalam waktu sekejap kalau kita tahu cara membuatnya yang benar.
Permasalahan yang sering terjadi saat membuat sagu keju adalah adonannya yang susah dicetak.
Kemungkinan karena adonannya mengeras.
Baca Juga: Cara Membuat Sagu Keju yang Lembut Dan Lumer Di Mulut, 1 Langkah Ini Jadi Kunci Pentingnya