Bahaya Minum Teh Setelah Makan Telur, Hindari Kalau Tak Mau Alami Risiko 'Ngeri' ini

By Ulfa, Senin, 8 April 2024 | 10:27 WIB
Jangan minum teh setelah makan telur kalau tak mau terjadi risiko ini (create.vista.com)

SajianSedap.com - Siapa sih yang tak suka makan telur?

Telur bak sudah jadi makanan pokok yang disukai banyak orang.

Kita bisa menikmatinya dengan cara digoreng, direbus, dan jadi campuran makanan lain.

Tak hanya enak, telur juga banyak manfaatnya untuk tubuh.

Tapi, manfaat ini bisa hilang kalau kamu langsung minum teh setelah makan telur, nih!

Ya, setelah makan telur, sebaiknya hindari minum dengan air teh deh!

Mengapa?

Bahaya Minum Teh Setelah Makan Telur

Siapa yang menyangka kalau ternyata ada banyak bahan, bumbu, dan makanan yang tidak sesuai dimaksak atau dimakan dengan telur.

Satu di antara larangannya adalah, jangan minum teh setelah makan telur.

Kenapa, ya?

Melansir dari eva.vn via Serambinews, berikut enam makanan yang tidak boleh dimasak atau dimakan dengan telur.

Baca Juga: Benarkah Menambah Garam saat Mengocok Putih Telur Bisa Lebih Cepat Mengembang? Ini Faktanya