Tips Menggoreng Ikan Agar Hasilnya Garing dan Tidak Lembek, Minyak Jadi Kunci

By Amelia Pertamasari, Minggu, 28 April 2024 | 11:03 WIB
Tips menggoreng ikan agar tidak lembek. (pinoydiner.com.au)

SajianSedap.com - Ikan adalah salah satu bahan makanan yang dijadikan lauk makan banyak orang.

Bahan makanan ini mudah diolah menjadi berbagai hidangan yang nikmat.

Dari digoreng, dibakar, dipanggang, dan berbagai pengolahan hidangan lainnya terasa sangat nikmat.

Salah satu pengolahan yang disukai oleh banyak orang adalah digoreng.

Ikan goreng memiliki tekstur yang renyah dengan rasa gurih, renyah, dan lezat, membuat penikmat ikan tak bisa menolaknya.

Nah, meski mudah, penting memperhatikan pengolahannya dengan tepat agar hasilnya renyah dan tidak lembek.

Tekstur ikan yang lembek mungkin terasa kurang nikmat sehingga kurang nikmat disantap.

Untuk itu penting mengetahui beberapa tips menggoreng ikan agar hasilnya super garing dan tidak lembek.

Lihat berikut ini selengkapnya!

Tips Menggoreng Ikan Agar Super Garing dan Bebas Lembek

Berikut tips praktis yang akan membantu Anda membuat ikan goreng yang super garing setiap kali Anda memasaknya.

Baca Juga: Efek Makan Mata Ikan yang Jarang Disadari Banyak Orang, Sampai Tua Terhindar dari Penyakit Ini

1. Pastikan ikan kering

Sebelum menggoreng, pastikan ikan telah dikeringkan dengan baik menggunakan tisu dapur.