Coba Simpan Lilin di Freezer Semalaman, Hasilnya Pasti Bikin Kaget Satu Rumah

By Ulfa, Selasa, 30 April 2024 | 11:36 WIB
Manfaat simpan lilin di kulkas yang tak banyak orang tahu (Tangkapan layar Youtube.com/ jennifer's tips )

Jangan ragu untuk menggabungkan kedua metode untuk meningkatkan total masa pakai lilin.

Jangan lupa juga untuk selalu rapikan sumbun lilin.

Ini mencegah sumbu lilin menjamur dan sumbu yang lebih panjang cenderung mempercepat proses pembakaran.

3. Biarkan lilin terbakar

Dengan membiarkan lilin menyala lebih lama, kamu akan mendapatkan kumpulan lilin panas di sekelilingnya yang seharusnya mencapai diameter wadah atau gelas kaca.

Nah, itulah beberapa tips untuk membuat lilin tahan lebih lama.

Mau coba melakukannya di rumah?

Semoga berhasil ya, Sase Lovers.

Baca Juga: Aneh, Tapi Coba Nyalakan Lilin saat Memotong Bawang Merah, Hal Ajaib Ini akan Terjadi

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mudah, 3 Cara Membuat Lilin Lebih Tahan Lama".