SajianSedap.com - Selain mayones, coba deh bikin risoles dengan isian daging jamur.
Ya, resep risoles daging jamur ini pasti laris manis jika Anda siapkan di atas meja.
Camilan pengisi hari libur yang begitu nikmat!
Cek resepnya berikut ini.
Baca Juga: Cara Menyimpan Risoles agar Tak Mudah Basi dan Tak Saling Nempel, Lakukan 2 Langkah Berikut Ini
Resep Risoles Daging Jamur
Waktu: 45 Menit
Sajian: 18 Buah
Bahan Kulit:
150 gram tepung terigu protein sedang2 kuning telur1 putih telur1/4 sendok teh garam450 ml susu cair1 sendok makan margarin, dilelehkan
Bahan Isi:
1/2 buah bawang bombay, dicincang halus2 siung bawang putih, dicincang halus300 gram daging giling1 buah pekak100 gram jamur merang, diiris tipis1 1/2 sendok makan saus tiram1 sendok makan kecap manis1 sendok teh saus tomat1/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/4 sendok teh gula pasir1 batang daun bawang, diiris halus3 butir telur, direbus, dipotong-potong1 sendok makan minyak goreng untuk menumis500 ml minyak untuk menggoreng
Baca Juga: Resep 'Risol Margo Viral' yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah, Camilan Lezat untuk Teman Kerja
Bahan Pencelup :
3 butir telur, dikocok lepas
Bahan Pelapis:
200 gram tepung panir halus