5 Cara Cepat Mengatasi Bau Mulut Tanpa Sikat Gigi, Tak Perlu Bingung Lagi

By Idam Rosyda, Jumat, 17 Mei 2024 | 13:22 WIB
cara mengatasi bau mulut tanpa sikat gigi (freepik)

SajianSedap.com - Bau mulut yang tidak sedap seringkali membuat Anda bingung.

Apalagi jika Anda sedang melakukan kegiatan atau tidak di rumah.

Tentu saja bau mulut ini membuat Anda merasa tidak percaya diri.

Menyikat gigi memang salah satu cara mengatasinya.

Namun jiak Anda tidka membawa peralatan sikat gigi, lantas bagaimana caranya?

Tak perlu bingung.

Ada 7 cara cepat mengatasi bau mulut tanpa sikat gigi kok.

Berikut ini 7 cara mengatasi bau mulut dilansir dari croasdailedentalarts.com.

Cara Mengatasi Bau Mulut Tanpa Sikat Gigi

1. Minum air

Kapan pun Anda merasa mulut Anda kering, minumlah air putih (bukan jus atau soda karena dapat membuat mulut Anda semakin kering).

Air liur membantu menjaga mulut Anda tetap bersih dan mencegah berkembangnya bakteri bau.

2. Bilas dengan air garam hangat

Berkumur air garam merupakan cara alami untuk menghentikan bau mulut.

Baca Juga: 4 Makanan Ini Tidak Boleh Dicampur dengan Keju, Bisa Bahaya Bagi Tubuh