Mudah dan Praktis Membuat Rujak Cirebon

By robertus, Senin, 12 Juni 2017 | 10:36 WIB
Rujak Cirebon (robertus)

Tak perlu ke kota udang untuk mencicipi kelezatan Rujak Cirebon, Anda bisa membuatnya di rumah sendiri. Rujak berbahan sayuran cukup dibuat dengan 30 menit. Yuk segera buat.

Durasi 30 menit

4 porsi Porsi

Ingredients

  1. Bahan:
  2. Bahan saus, haluskan:
    • 100 gram kacang tanah goreng
    • 1 buah pisang batu
    • 2 buah cabai merah
    • 2 buah cabai rawit
    • 2 sendok makan gula merah
    • 1 sendok teh garam
    • 1 sendok teh terasi
    • 1 sendok teh air asam dari 11/2 sendok teh asam dilarutkan di dalam 2 sendok teh air
    • 3 sendok makan kecap manis
    • 100 ml air

Cara Membuat Rujak Cirebon: Sajikan sayuran bersama saus. (By)

(Baca juga: Bedakah Heavy Cream dan Whipping Cream?)

(Baca juga: Perlu Masak Banyak Tapi Harga Bahan Naik Jelang Lebaran? Ini Tips Cerdas Menyiasatinya)

(Baca juga: Nasi Kebuli, Sajian Timur Tengah Lezat Penuh Aroma)

(Baca juga: Resep Tumis Kangkung Masak Sambal Goreng Ini Dijamin Bikin Merem Melek!)

(Baca juga: Udang Garo Rica Khas Manado Ini Bisa Kita Buat Sendiri Dengan 4 Langkah Mudah)