Jamur kuping sangat efektif menurunkan kadar kolesterol pada tubuh.
Efek jamur ini mampu mengobati kerusakan para arteri dan vena, sklerosis pembuluh darah, dan hipertensi.
Mengatasi Radang Sendi
Radang sendi seringkali terjadi setelah kita melakukan aktivitas berat terus menerus.
Nah, kita bisa mengkonsumsi hidangan jamur kuping untuk membantu redakan sakit pada sendi yang radang.
Ekstrak polarisakarida pada jamur kuping memiliki sifat anti-inflamasi yang ampuh mengatasi radang dan iritasi pada tubuh kita.
Nah, itu dia manfaat yang positif yang bisa kita dapatkan jika mengkonsumsi jamur kuping.
Yuk, jangan lupa kreasikan menu sehat dengan jamur kuping yang enak dan sehat ini. (EPDP)
(Baca juga: Resep Sederhana Telur Ceplok Bumbu Iris, Sajian Mudah yang Bikin Makan Siang Makin Nikmat)
(Baca juga: Supaya Bekal Kita Jadi Favorit Keluarga, Perhatikan Tips Berikut Ini)