Pertama-tama, kita harus terlebih dulu mengukus kentang sampai matang lalu kupas selagi panas.
Nah, setelah dikupas, segera masukkan kembali kentang dalam panci yang tertutup rapat.
Diamkan selama 5 menit.
Uap kentang akan keluar dan mengering sehingga ketika selesai dilumatkan, kentang akan menyerap mentega dan cream lebih baik.
Mentega dan cream ini bukan cuma berfungsi membuat kentang lebih creamy, tapi juga lebih lembut.
Jadi, tak heran kan kalau teknik di atas bisa membuat mashed potato lebih nikmat di lidah.
Nah, sesederhana itu, lho, tips agar mashed potato lebih lembut dan creamy.
Sudah siap untuk mencoba?
Semoga berhasil ya.
(Baca juga: Tips Sukses Membuat Cilok yang Kenyal dan Enak ala Pedagang Kaki Lima)
(Baca juga: Cara Membuat Rempeyek Krenyes dan Bikin Nagih)
(Baca juga: Cicipi Lezatnya Cenil, Jajanan Pasar Khas Surabaya)
(Baca juga: Resep Antirepot Membuat Pisang Goreng Madu Favorit Banyak Orang)
(Baca juga: Resep Bihun Goreng Bumbu Iris, Sarapan Tanpa Banyak Bahan)