Jangan Sembarangan! Simpan Susu Bubuk Dengan Cara Ini Agar Tahan Lama

By Sajian Sedap, Rabu, 11 April 2018 | 03:37 WIB
Jangan Sembarangan! Simpan Susu Bubuk Dengan Cara Ini Agar Tahan Lama (Sajian Sedap)

Lebih baik pindahkan susu bubuk ke dalam wadah tertutup dan tidak transparan.

Soalnya susu bubuk tidak boleh disimpan dan terkena cahaya dan panas.

Kalau tidak, bakteri jahat bisa berkembang di dalam susu bubuk.

Sebenarnya bisa juga menyimpan susu bubuk di dalam kulkas.

Tapi sebelumnya susu bubuk harus disimpan di dalam plastik, lalu di vacuum.

Kalau tidak, susu bubuk bisa basah, menggumpal dan tidak bisa dipakai lagi.

Jadi, jangan sembarangan lagi menyimpan susu bubuk, ya.

Susu yang seharusnya menyehatkan bisa jadi sumber penyakit kalau tidak disimpan dengan benar.

Semoga info ini bermanfaat! (MA) 

Sumber dok. Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga Kanal Belanja Sajian Sedap

(Baca juga: Anda Penikmat Semangka? Segera Buang Jika Menemukan Ini!)

(Baca juga: Jangan Buang Pisau Berkarat, Ada Cara Mudah Membersihkannya )