Ramuan Kayu Manis Untuk Diet
Pengolahan kayu manis beragam, salah satunya anda bisa ikuti resep ala Sajian Sedap berikut ini.
Bahan-bahanya:
- 1 batang kayu manis
- 1 sendok makan cuka
- 1 lemon
- 1 sedok makan madu/ bubuk jahe.
- 1/2 liter air
Cara pengolahannya:
- Rebus air ke dalam panci
- Masukan 1 batang kayu manis, cuka, lemon,dan madu secara bersamaan.
- Biarkan campuran tersebut larut hingga mendidih.
- Setelah mendidih, biarkan minuman tersebut dingin, setelah itu saring minuman tersebut dan taruh dalam wadah dengan tutup.
Minuman kayu manis tersebut, dapat dikonsumsi setiap hari tepatnya pada malam hari sebelum tidur
Selamat mencoba! (RM)
Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca juga: Tiru Cara Diet Artis Indonesia yang Dulunya Gemuk Ini, Ada yang Turun Sampai 75 Kg!)
(Baca juga: Ada Caranya Supaya Bakwan Tidak Berminyak, Ikuti Tips Mudah Ini!)