Dari Ayam Sampai Udang, Hidangan Krispi Jadi Makin Renyah Kalau Ikuti 5 Tips Rahasia Ini

By Sajian Sedap, Kamis, 17 Mei 2018 | 03:56 WIB
Lumuri Ayam dengan Tepung (Sajian Sedap)

Balutan tentu juga penting.

Ada bahan-bahan tambahan yang bisa bikin renyah yaitu tepung beras dan tepung sagu.

Tetapi baik tepung beras maupun tepung sagu harus dicampur tepung terigu.

Tepung beras saja membuat balutan jadi keras, sementara tepung sagu saja membuat makanan alot dan mudah hilang terserap oleh ayam atau ikannya.

3. Perenyah

Kita bisa menambahkan baking powder ke dalam adonan untuk membantu merenyahkan.

Gunakan baking powder yang double acting yang mengandung dua macam acid. 

Yang pertama akan menciptakan gas saat bersentuhan dengan cairan.

Acid kedua akan mengeluarkan gas saat dipanaskan.

(Baca juga: Belajar Cara Tepat Mengoles Nastar Supaya Rata, Mengkilap dan Cantik Tampilannya)

(Baca juga: Tepung Terigu Jenis Apa yang Paling Baik Untuk Kue Kering? )

4. Bumbu