SajianSedap.id – Ingin sajian segar menjelang sore hari?
Yuk, kreasikan Puding Sirsak Lapis Melon berikut ini.
Resepnya mudah untuk dibuat.
Durasi: 30 Menit
Sajian: 12 Porsi
Bahan I:
150 gram daging sirsak, blender dari 200 ml air
800 ml air
1 bungkus agar-agar bubuk
1/4 sendok teh jeli bubuk
100 gram gula pasir
Bahan II: