Ini Dia Resep Mudah Membuat Puding Lapis Cocopandan, Dessert Nikmat Yang Selalu Dinanti

By Dwi, Rabu, 1 Agustus 2018 | 15:00 WIB
Puding Lapis Cocopandan ()

1/2 buah kelapa degan, dikeruk lebar

2 sendok makan susu kental manis

Cara Membuat Puding Lapis Cocopandan:

1. Rebus air kelapa, gula, agar-agar, dan jeli sambil diaduk hingga mendidih. Tambahkan sirop cocopandan. Rebus sambil diaduk sebentar saja. Angkat. Bagi menjadi 7 bagian.

2. Tuang 1 bagian adonan ke dalam loyang setengah lingkaran panjang 22 cm, tinggi 7 cm bergerigi. Tambahkan jeli bulat. Biarkan sampai setengah beku.

3. Tuang 1 bagian adonan puding di atas puding jeli bulat. Tambahkan stroberi. Biarkan sampai setengah beku.

4. Tuang 1 bagian adonan di atas puding stroberi. Tambahkan kelapa degan. Biarkan setengah beku. Lakukan bergantian sampai 6 lapis.

5. Tambahkan susu kental manis dan 1 sendok makan air pada satu bagian adonan puding lainnya. Masak sambil diaduk sampai mendidih.

6. Tuang di atas puding kelapa. Bekukan.

BACA JUGA: Faktanya Perempuan Gemuk Justru Lebih Menyenangkan Sebagai Pasangan

BACA JUGA: Ibu Ayu Ting Ting Arisan di Vilanya, Warganet Nyinyir “Jangan Terlalu Norak, Lah!

BACA JUGA: Makanan Ini Jadi Rahasia Kesembuhan Ria Irawan dari Kanker Getah Bening Stadium 3!

BACA JUGA: Traktir Pacar di Resto Mewah, Billy Syahputra Malah Ajak Orang Tua Beli Jajanan SD

BACA JUGA: Ternyata Bisa Sebabkan Kanker dan Kemandulan, Jangan Lagi Makan Lontong yang Direbus dengan Plastik