Sering Lihat Atlet Asian Games Berpose Mengigit Medali Seusai Lomba? Hal Sepele Ini yang Menjadi Alasannya

By Raka, Sabtu, 25 Agustus 2018 | 10:15 WIB
Selebrasi lifter Indonesia, Eko Yuli Irawan dengan menggigit medali seusai pertandingan (BOLA)

SajianSedap.id – Penyelengaraan Asian Games 2018 sudah berjalan lebih dari satu minggu.

Indonesia kini berada diurutan kelima dari tabel perolehan medali hingga hari ini (25/8).

Total dari 32 medali, Indonesia sudah mengoleksi 9 emas, 9 perak dan 14 perunggu.

Hasil ini menjadikan Indonesia menjadi negara di Asia Tenggara yang tertinggi memperoleh medali.

BACA JUGA: Krisdayanti Tunjukan Hal Luar Biasa Ini Di Starbuck, Tingkah Sang Anak Justru Bikin Ngakak

Kita berada di atas Thailand yang berada di peringkat 9 medali.

Berbicara soal medali, saat setiap lomba, para peserta akan melakukan sebuah ritual khusus.

Yakni dengan menggigit medali yang telah diperoleh.

Namun, tahukah Anda, sejarah dibalik ritual khusus tersebut?