Heboh Berita Atlet Asian Games 2018 Konsumsi Santan, Ini 5 Manfaat Minum Santan Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Disorot

By Meista, Rabu, 29 Agustus 2018 | 19:10 WIB
Manfaat Minum Santan Bagi Kesehatan ()

3. Membantu mempertahankan tekanan darah

Kandungan kalium dalam santan bekerja sangat menakjubkan dalam menjaga tingkat tekanan darah yang sehat.

Ini menjadikannya salah satu perawatan alami terbaik bagi mereka yang menderita tekanan darah tinggi.

BACA JUGA:Tak Seperti Rumah Pejabat, Beginilah Dapur Arumi Bachsin dengan Kitchen Set yang Sudah Rapuh

4. Mencegah anemia

Anemia dapat dengan mudah diatasi oleh santan.

Diyakini setiap cangkir santan mengandung hampir 1/4 kebutuhan zat besi harian kita.

BACA JUGA:Nagita Slavina Sampai Raisa Pernah Tertidur karena Lelah, Es Batu Bisa Jadi Solusi Ampuh Agar Tubuh Kembali Bugar

5. Membantu mengontrol berat badan

Untuk mereka yang ingin menurunkan berat badannya, santan adalah pilihan terbaik.

Berkat konsentrasi tinggi serat makanan, santan dapat membantu menekan rasa lapar dan mencegah keinginan untuk makan makanan yang tinggi lemak.

Jadi, sudah tahu kan, manfaat kesehatan santan untuk tubuh kita?