Hati-Hati! Suhu di Jawa Makin Panas Akibat Fenomena Alam, Ini 5 Trik Cerdas Agar Tubuh Tak Dehidrasi

By Miyanti, Kamis, 11 Oktober 2018 | 11:15 WIB
Ilustrasi (horizoninvestments.com)

Suhu Udara Tergolong Normal

Meski begitu, Hary mengungkapkan bahwa cuaca dan musim pada tahun 2018 tergolong normal.

"Tidak sebasah dua tahun belakangan," ujarnya sambil menerangkan bahwa 2016 dan 2017 bisa dikatakan sebagai tahun basah, sementara 2015 adalah tahun kering.

Panas terik dan rasa kegerahan ini pun tak hanya dirasakan oleh masyarakat di pulau Jawa saja.

Tetapi di seluruh wilayah Indonesia bagian selatan khatulistiwa, terutama Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara.

Menurut data BMKG tersebut, tampak bahwa suhu di wilayah selatan khatulistiwa tinggi.

Pantauan Stasiun Meteorologi Jatiwangi di Majalengka, suhu mencapai 37,4 derajat Celsius.

Sementara di stasiun meteorologi Gewayantana, Nusa Tenggara, suhu mencapai 35,2 derajat Celsius.

Di Jakarta sendiri menurut pantauan stasiun meteorologi Kemayoran, suhunya 34,2 derajat Celsius.

Baca Juga : Pernah Disebut Bangkrut Demi Bayar Hutang Suaminya, Asmirandah Justru Pamer Keliling Dunia Sambil Kulineran