- Kalau ingin memasak menggunakan santan kental dan encer sekaligus, kita bisa menggunakan satu butir kelapa saja.
Caranya pertama kali peras satu butir kelapa dengan air sesuai kebutuhan (misalnya 300 ml santan ketal dari satu butir kelapa).
Setelah itu baru peras kembali kelapa dengan air panas untuk mendapatkan santan encernya.
Lagi-lagi takaran air bisa disesuaikan.
Baca Juga: Resep Sup Bayam Telur Asin Berserabut Enak, Sajian Berkuah Lezat Ini Bisa Bikin Badan Rileks
Menyimpan Santan
- Santan sebaiknya direbus dulu jika tidak ingin langsung digunakan.
Cara ini akan membuat santan jadi awet dan tidak mudah basi.
Cara Menghilangkan Uban dengan Taoge, Tak Perlu Minta Tolong Anak Cucu untuk Dicabut
KOMENTAR