4. Roti, panaskan mentega. Tumis bawang putih hingga sedikit kecokelatan. Tambahkan parsley. Aduk rata. Angkat.
5. Olesi roti dengan tumisan bawang putih. Panggang di atas pan bergelombang hingga kecokelatan. Belah memanjang tidak putus.
6. Isi dengan letus, saus, bawang bombay, dan sosis. Semprotkan mayones di atas sosis.
Baca Juga: Resep Roti Goreng Kornet Enak, Camilan yang Bikin Ngobrol Jadi Lebih Seru
Baca Juga: Masak Apa Besok? Yuk, Kreasikan Roti Tawar Dengan Resep Pizza Ayam Jamur Mayo
Baca Juga: Resep Pisang Goreng Roti Cokelat Enak, Olahan Roti Tawar Jadi Camilan Kremes
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR