SajianSedap.com - Ainun diketahui selalu menunggu Habibie untuk makan bersama.
Kini, Habibie mengaku bahagia bila membayangkan bisa bertemu Ainun kembali.
"Hey kamu sekarang di sini", ungkapnya.
Presiden ketiga Republik Indonesia, BJ Habibie menghembuskan nafas terakhirnya pada Rabu 11 September 2019.
Diketahui, Habibie telah menjalani perawatan intensif di rumah sakit sejak 1 September 2019.
Selama masa perawatan, Habibie ditangani tim dokter spesialis dengan berbagai bidang keahlian, seperti jantung, penyakit dalam, dan ginjal.
Pria kelahiran Parepare, Sulawesi Selatan, 25 Juni 1936 itu meninggal akibat penyakit yang dideritanya.
Putra Presiden ke-3 RI Bacharudin Jusuf Habibie, Thareq Kemal Habibie mengatakan, sang ayah meninggal dunia karena sudah berusia tua sehingga sejumlah organ dalam tubuhnya mengalami degenerasi.
Salah satunya adalah jantung.
Baca Juga: Thousand-Layer Cake Recipe, Layers of History With Single Supreme Taste
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR