SajianSedap.com - Makanan pencegah darah tinggi ternyata biasa kita konsumsi sehari-hari.
Selain enak di makan, makanan pencegah darah tinggi ini juga gampang dicari.
Sebaiknya konsumsi makanan pencegah darah tinggi ini agar terhindar dari penyakit berbahaya tersebut.
Penyakit tekanan darah tinggi atau hipertensi menjadi pemicu utama penyakit kronis.
Karenanya, penting untuk menjaga agar tekanan darah tetap stabil.
Membatasi asupan sodium atau garam merupakan salah satu cara menjaga tekanan darah.
Tetapi para ahli mengingatkan, selain memilih makanan yang memiliki sodium alami, pilihlah makanan yang setidaknya mengandung 2 dari 3 mineral, yakni kalsium, magnesium, dan potasium.
Nah, berikut ini beberapa makanan yang baik untuk menjadi penangkal darah tinggi.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR